Selasa, 25 Februari 2020

Materi Ajar PJOK Selasa, 25 Februari 2020


Hari / tanggal : Selasa, 25 Februari 2020
Kelas              : 1A


Mempraktikkan gerak lokomotor. Gerak lokomotor adalah gerak yang berpindah tempat.
Gerakan menirukan ayam adalah salah satu contoh gerak lokomotor.
Gerak menirukan ayam terdiri dari 3 tahapan yaitu :
- Tolakan
- Melayang
- Mendarat

- Tolakan dilakukan dengan menekuk lutut kemudian mendorong badan dengan kuat ke atas
- Melayang adalah sikap badan saat berada di udara dan tidak menyentuh lantai. Melayang juga harus bersiap untuk mendarat.
- Mendarat dilakukan dengan kedua kaki yang bersamaan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Materi Ajar PJOK Kelas 1 Rabu, 22 April 2020

Hari / tanggal : Rabu, 22 April 2020 Kelas              : 1C Beni belum pandai berenang. Akan tetapi Beni senang bermain di kolam renan...